HomeEventsRecapWarkop Sumberjaya X Greenhouse Coffee gelar “SUMBERSAMA” untuk pecinta motor custom.

Warkop Sumberjaya X Greenhouse Coffee gelar “SUMBERSAMA” untuk pecinta motor custom.

Warkop Sumberjaya yang di bantu teman-teman dari Patriot, terbilang cukup nekat mengadakan event pertama yang dinamakan “SUMBERSAMA”.

Acara tersebut digelar Sabtu, 22 Feb 2025 di Warkop Sumberjaya X Greenhouse Coffee Tambun Selatan, Kab. Bekasi.

Acara ini mendapat perhatian penuh dari anak-anak muda pecinta motor custom, yang rindu akan event motor custom.

Terbukti dari ramainya penonton yang datang untuk melihat-lihat motor custom yang di pamerkan, atau sekedar ingin menyaksikan dan menikmati alunan musik dari MF Skipper dan penampilan dari Back Boy, Anteloop, Hiphop Pinggir Jalan.

Kehadiran dan teriakan penonton mewarnai sound yang meraung diantara lagu-lagu yang dibawakan para penampil.

RELATED ARTICLES

LEAVE A REPLY

Please enter your comment!
Please enter your name here

This site uses Akismet to reduce spam. Learn how your comment data is processed.